BITUNG - Perayaan Natal 2023 dan Tahun Baru 2024, Kepolisian Resort (Polres) Bitung di pimpin Kapolres AKBP Tommy Bambang Souissa siap optimalkan dan pastikan pengamanan berjalan aman dan lancar.
Hal ini disampaikan Kapolres saat Audients bersama para Media di pengamanan Natal 2023 dan Tahun Baru 2024 harus dipastikan berjalan dengan optimal. Oleh karena ini merupakan tugas rutin yang keamanannya harus berjalan aman dan lancar.
Baca juga:
Kapolri Tinjau Vaksinasi di Candi Borobudur
|